03 Oktober 2014

Market Review
-          Euro menguat pada hari Kamis setelah presiden Bank Sentral Eropa Mario Draghi, dalam konperensi persnya, tidak memberikan indikasi akan adanya stimulasi tambahan untuk perekonomian.
-          Sterling melemah setelah munculnya pernyataan dovish dari salah satu petinggi BOE yang mengatakan bahwa pemulihan ekonomi saat ini mungkin belum cukup kuat untuk membuat bank sentral menaikan suku bunga.
-          Emas tidak banyak berubah pada hari Kamis, ditengah kekhawatiran pasar bahwa tingkat suku bunga Amerika akan naik lebih awal dari perkiraan, terutama karena membaiknya pasar ketenaga kerjaan.
Fokus market minggu ini:  Non Farm Payroll AS.
Major data hari ini : Service PMI, UK; NFP, Unemployment Rate, Trade Balance & ISM Non Manufacturing PMI, AS.
Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan berkonsolidasi hari ini. Resistance saat ini di sekitar  1.2710, 1.2760, 1.2815. Support disekitar  1.2630, 1.2600, 1.2570, 1.2535.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Down
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.2605 - 1.2700

GBP/USD
Sterling diperkirakan berkonsolidasi sebelum melanjutkan pelemahannya.   Support saat ini ada disekitar  1.6105, 1.6050-60, 1.6010. Resistance terdekat saat ini disekitar 1.6160, 13.6210, 1.6250.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Down
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.6070 - 1.6160

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih berkonsolidasi hari ini. Support terdekar  108.45. 108.20, 107.40. Resistance disekitar 109.20, 109.70,  110.10, 110..50.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Up
Minor Trend                : Netral/Up
Perkiraan Range         : 108.40. – 109.20

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan bergerak  netral cenderung bullish hari ini. Resistance saat ini disekitar  0.9595, 0.9625, 0.9670, sedangkan support disekitar 0.9515, 0.9485, 0.9455-60,
 Major Trend               : Up
Medium Trend            : Up
Minor Trend                : Netral/Up
Perkiraan Range         : 0.9515– 0.9595

AUD/USD
Aussie diperkirakan bergerak netral ari ini.   Resistance disekitar 0.8820, 0.8850, 0.8890, sedangkan support disekitar 0.8750, 0.8725,  0.8685-95.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Down
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 0.8750 – 0.8820

XAU/USD
Gold diperkirakan masih berkonsolidasi hari ini.  Resistance saat ini 1218, 1223, 1226, 1231,  sedangkan support disekitar 1208. 1204, 1201. 1195.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Down
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1204 – 1223





Disclaimer

Semua informasi diatas hanya bersifat prediksi berdasarkan analisa technical secara pribadi.. Penulis tidak bertanggung jawab atas  kerugian atau dampak apapun yang terjadi akibat pengambilan posisi trading berdasarkan informasi-informasi diatas.

No comments:

Post a Comment