30 Mei 2014

Market Review
Dolar melemah terhadap Euro setelah diumumkannya data revisi GDP Q1 yg menunjukkan penurunan pada perekonomian AS utk pertama kali dalam 3 tahun, namun pelemahan dolar tertahan oleh data Jobless Claims yg bagus.  Sterling  bertahan disekitar level terendahnya terhadap dolar seiring mulai memudarnya momentum rally yg terjadi sebelummnya yg dipicu oleh ekspektasi kenaikan suku bunga lebih awal. Harga Emas merosot tajam ditengah spekulasi bahwa ekonomi AS akan segera pulih kembali setelah mengalami perlambatan akibat cuaca dingin yg ekstrim. Data GDP kuartal pertama (Januari – Maret) mengalami kontraksi utk pertama kali dalam 3 tahun.
Fokus market saat ini : Major Data: Retail Sales, Jerman, Personal Spending & Income, Univ. Michigan Sentimen Survey, dan Chicago PMI, AS.

Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan masih cenderung bearish hari ini, namun waspadai pergerakan rebound setelah penurunan tajam sebelumnya. Resistance saat ini di sekitar 1.3665, 1.3685, dan 1.3735. Support disekitar 1.3550-60, 1.3500 dan 1.3475-85.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.3550– 1.3670

GBP/USD
Sterling masih cenderung bearish hari ini Namun, waspadai pergerakan rebound sebelum melanjutkan penurunannya. Support saat ini ada disekitar 1.6680-90, 1.6660, dan  1.6620. Resistance terdekat saat ini disekitar 1.6780, 1.6815, dan 1.6850.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.6660 – 1.6780

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini 101.90, 102.15,  102.35, dan 102.65, sedangkan support  101.35, 101.05 dan  100.80. Dalam jangka menengah, dlr/yen diperkirakan masih bergerak dalam kisaran mingguan antara 100.75 – 103.00.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 101.20 – 102.00

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan masih cenderung bullish namun pergerakan konsolidasi diperkirakan terjadi terlebih dahulu sebelum melanjutkan trendnya. Resistance saat ini disekitar  0.8990, 0.9020-35  dan  0.9060, sedangkan support disekitar 0.8920-35, 0.8890, dan 0.8855.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Up
Minor Trend                : Netral/Up
Perkiraan Range         : 0.8930 – 0.9010

AUD/USD
Aussie diperkirakan masih bergerak netral namun cenderung bullish hari ini setelah berhasil meembus dan bertahan diatas level 0.9270 dan 0.9315.. Resistance disekitar, 0.9345, 0.9370, 0.9405  dan 0.9425, sedangkan support disekitar 0.9270, 0.9245, 0.9225, dan 0.9200.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
 Perkiraan Range        : 0.9270– 0.9370

XAU/USD
Gold diperkirakan masih bearish, namun, konsolidasi/rebound diperkirakan terjadi terlebih dahulu sebelum melanjutkan pelemahannya. Resistance saat ini 1262, 1267, 1271-73,   dan 1277,  sedangkan support disekitar 1251, 1247, dan 1238-39.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Down
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1248 – 1270
29 Mei 2014

Market Review
Euro anjlok kelevel rendah 3 bulan terhadap dolar oleh kenaikan tak terduga pada tingkat pengangguran Jerman dan melambatnya tingkat pinjaman di zona Eropa, yg memperkuat spekulasi pemberian stimulus ekonomi tambahan pd pertemuan ECB pecan depan.  Sterling  kembali melemah kelevel terendah dalam 6 minggu terhadap dolar oleh bertambahnya tanda-tanda pelemahan disektor perumahan. Harga Emas merosot tajam ditengah penguatan dolar dan bursa saham yg bertengger dilevel tertingginya, setelah terjadi penembusan terhadap level teknikal kunci dan oleh solidnya data2 AS belakangan ini.
Fokus market saat ini : Major Data: GDP preliminary, Jobless Clains & Pending Sales Change AS.
Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan masih cenderung bearish hari ini, namun waspadai pergerakan rebound setelah penurunan tajam sebelumnya. Resistance saat ini di sekitar 1.3665, 1.3685, dan 1.3735. Support disekitar 1.3550-60, 1.3500 dan 1.3475-85.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.3550– 1.3670

GBP/USD
Sterling menjadi cenderung bearish hari ini setelah berhasil menenbus dan ditutup dibawah 1.6730. Namun, waspadai pergerakan rebound. Support saat ini ada disekitar 1.6680, 1.6660, dan  1.6620. Resistance terdekat saat ini disekitar 1.6780, 1.6815, dan 1.6850.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.6670 – 1.6790

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini 101.90, 102.15,  102.35, dan 102.65, sedangkan support  101.35, 101.05 dan  100.80. Dalam jangka menengah, dlr/yen diperkirakan masih bergerak dalam kisaran mingguan antara 100.75 – 103.00.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 101.20 – 102.15

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan menjadi cenderung bullish setelah berhasil menembus dan close diatasl 0.8965. Resistance saat ini disekitar  0.8990, 0.9020-35  dan  0.9060, sedangkan support disekitar 0.8920-35, 0.8890, dan 0.8855.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Up
Minor Trend                : Netral/Up
Perkiraan Range         : 0.8930 – 0.9010

AUD/USD
Aussie diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance disekitar 0.9315, 0.9345, dan 0.9370,  sedangkan support disekitar 0.9245, 0.9225, dan 0.9200.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
 Perkiraan Range        : 0.9240– 0.9330

XAU/USD
Gold diperkirakan masih bearish, namun, konsolidasi/rebound diperkirakan terjadi terlebih dahulu sebelum melanjutkan pelemahannya. Resistance saat ini 1262, 1267, 1271-73,   dan 1277,  sedangkan support disekitar 1252, 1247, dan 1238-39.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Down
Minor Trend                : Netral/Down

Perkiraan Range         : 1252 – 1272
28 Mei 2014

Market Review
Ketidakpastian mengenai arah kebijakan moneter ECB terus menekan Euro, setelah sebelumnya Mario Draghi, presiden ECB mengatakan bahwa bank sentral menyadari resiko dari inflasi rendah yg berkepanjangan dan telah mempersiapkan alat kebijakan utk mendorong inflasi ke level 2 %.  Sterling jg terdepresiasi terhadap dolar setelah penurunan pada data mortgage Inggris memicu aksi profit taking. Kenaikan pada data Durable Goods Orders AS juga membantu penguatan dolar dan bursa saham sehingga turut menekan harga Emas mencapai level terendah dalam 15 minggu.
Fokus market saat ini : Major Data: Money M3 & Business Climate EZ, CBI Distributive Trade Inggris.
Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan menjadi cenderung bearish selama bertahan dibawah area 1.3700. Resistance saat ini di sekitar 1.3685, 1.3735, dan 1.3770. Support disekitar 1.3615, 1.3595, 1.3550-60 dan 1.3475-85.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.3580– 1.3685

GBP/USD
Sterling diperkirakan kembali bergerak netral hari ini. Support saat ini ada disekitar  1.6785, dan 1.6730, 1.6680. Resistance terdekat saat ini disekitar 1.6850, 1.6880, 1.6915, dan 1.6945.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1.6760 – 1.6860

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini di 102.35, 102.65 dan 103.00, sedangkan support 101.60, 101.35, dan  100.95. Dalam jangka menengah, dlr/yen diperkirakan masih bergerak dalam kisaran mingguan antara 100.75 – 103.00.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 101.50 – 102.40

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan menjadi cenderung bullish setelah berhasil menembus dan close diatasl 0.8965. Resistance saat ini disekitar  0.8990, 0.9020-35  dan  0.9060, sedangkan support disekitar 0.8920-35, 0.8890, dan 0.8855.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Up
Minor Trend                : Netral/Up
Perkiraan Range         : 0.8920 – 0.9000

AUD/USD
Aussie diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance disekitar 0.9275, 0.9315, 0.9345, dan 0.9370,  sedangkan support disekitar 0.9225, 0.9200, dan 0.9170.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
 Perkiraan Range        : 0.9220– 0.9300

XAU/USD
Gold diperkirakan menjadi  bearish setelah berhasil breakout formasi Descending Triangle pd grafik daily di 1275-77 dengan target disekitar 1235-40. Namun, konsolidasi/rebound diperkirakan terjadi terlebih dahulu sebelum melanjutkan pelemahannya. Resistance saat ini 1271-73,  1273, 1277 dan 1281,  sedangkan support disekitar 1259, 1256, 1252, dan 1247.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Down
Minor Trend                : Netral/Down

Perkiraan Range         : 1255 - 1275


27 Mei 2014

Market Review
Euro pulih dari level terendahnya pd hari Senin setelah hasil pemilu akhir minggu menunjukkan perolehan kursi Eurosceptics di parelemen Eropa, gagal memberikan tekanan serius bagi beberapa pemerintahan negara Eropa. Pasar jg cenderung mengabaikan pidato Mario Draghi, presiden ECB, menjelang rapat kebijakan pekan depan yg di prediksi akan menghasilkan langkah2 pelonggaran lebih lanjut untuk mendorong perekonomian. Gold tidak banyak berubah dan bertahan dibawah level 1300, namun kandidat pemengang pemilu Ukraina yg pro barat, akan membawa stabilitas dinegaranya dan menekan Gold sebagai aset safe haven.
Fokus market saat ini : Major Data: Durable Goods Order dan Consumer Confidence AS>

Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan berkonsolidasi hari ini setelah gagal meneruskan pelemahannya kemarin. Resistance saat ini di sekitar 1.3685, 1.3715-20, dan 1.3745. Support disekitar 1.3615, 1.3595, 1.3550-60 dan 1.3475-85.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.3600– 1.3700

GBP/USD
Sterling diperkirakan kembali bergerak netral hari ini. Support saat ini ada disekitar  1.6800-10, 1.6785, dan 1.6730, . Resistance terdekat saat ini disekitar 1.6920, 1.6945, dan 1.6970. Penembusan dan close diatas level 1.6910-15 akan kembali melanjutkan trend jangka pendek yg bullish.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1.6810 – 1.6910

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini di 102.35, 102.65 dan 103.00, sedangkan support 101.40-60, 101.10, 100.95- dan 101.00,
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 101.50 – 102.40

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini disekitar 0.8970,  0.8990, 0.9020  dan  0.9060, sedangkan support disekitar 0.8920, 0.8890, 0.8855, dan 0.8805.  Penembusan dan close diatas 0.8965 akan merubah trend jangka pendeknya menjadi bullish.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Up
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 0.8900 – 0.8970

AUD/USD
Aussie diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance disekitar 0.9275, 0.9315, 0.9345, dan 0.9370,  sedangkan support disekitar 0.9200, 0.9170, dan 0.9135
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
 Perkiraan Range        : 0.9200– 0.9280

XAU/USD
Gold diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini  1296-98, 1300-01, 1306, 1309, dan 1314,  sedangkan support disekitar 1289, 1285, 1281, dan 1277. Daily Chart terlihat membentuk formasi Descending Triangle dgn breakout point di 1275-77.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1283- 1300

26 Mei 2014

Market Review
Dolar mempertahankan penguatannya terhadap Yen dan mata uang utama lainnya pd hari Jumati, terdukung oleh data New Home Sales yg untuk pertama kalinya dalam 3 bulan, mengalami kenaikan yg mendorong penguatan pada yield treasury AS. Euro melemah terhadap dolar dan Sterling, terteka paska pengumuman hasil survei sentimen bisnis Jerman yg lemah mencapai level terendah ditahun ini. Hal ini menambah spekulasi penurunan suku bunga ECB pd pertemuan bulan Juni. 
Fokus market saat ini : Major Data: no major data.
Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan bergerak netral namun cenderung bearish hari ini setelah close dibawaj 1.3650 hari Jumat. Resistance saat ini di sekitar 1.3660, 1.3685, 1.3715-20, dan 1.3745. Support disekitar 1.3595, 1.3550-60 dan 1.3475-85.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Down
Perkiraan Range         : 1.3580– 1.3680

GBP/USD
Sterling diperkirakan kembali bergerak netral hari ini. Support saat ini ada disekitar  1.6800, 1.6785, dan 1.6730, . Resistance terdekat saat ini disekitar 1.6875, 1.6920, dan 1.6945. Penembusan dan close diatas level 1.6910-15 akan kembali melanjutkan trend jangka pendek yg bullish.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1.6800 – 1.6900

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini di 102.35, 102.65 dan 103.00, sedangkan support 101.40-60, 101.10, 100.95- dan 101.00,
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 101.50 – 102.50

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini disekitar    0.8990, 0.9020  dan  0.9060, sedangkan support disekitar 0.8920, 0.8890, 0.8855, dan 0.8805.  Penembusan dan close diatas 0.8965 akan merubah trend jangka pendeknya menjadi bullish.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Up
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 0.8910 – 0.8990

AUD/USD
Aussie diperkirakan bergerak netral hari ini. Resistance disekitar 0.9275, 0.9315, 0.9345, dan 0.9370,  sedangkan support disekitar 0.9200, 0.9170, dan 0.9135
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
 Perkiraan Range        : 0.9200– 0.9280

XAU/USD
Gold diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini  1296-98, 1300-01, 1306, 1309, dan 1314,  sedangkan support disekitar 1289, 1285, 1281, dan 1277. Daily Chart terlihat membentuk formasi Descending Triangle dgn breakout point di 1275-77.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1283- 1300




23 Mei 2014

Market Review
Dolar mempertahankan penguatannya terhadap Yen dan tetap kokok terhadap Euro pd awal perdagangan hari Jumat ini, terdukung oleh kenaikan data sektor perumbahan dan pesanan manufaktur AS yg telah mendorong naiknya yiel pbligasi. Sebelumnya Euro sempat menjauh dari level terendahny terdukung oleh ekpansi pada sektor jasa Jerman dan zona Eropa.  Semaentara itu, Sterling melemah terhadap dolar paska release sebuah data yg menunjukkan kenaikan melebihi ekspektasi pada defist fiskal Inggris sehingga telah memicu terjadinya aksi profit taking.. Gold tidak banyak berubah pada awal sesi hari ini setelah sempat menguat sebelumnya oleh data Jobless Claims AS yg diumumkan mengalami  kenaikan lebih besar dari ekspektasi.
Fokus market saat ini : Major Data: Business Climate Jerman dan New Home Sales AS.
Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini di sekitar 1.3685, 1.3715-20, 1.3745, dan 1.3770, Support disekitar 1.3595, 1.3550-60 dan 1.3475-85. Closing harian dibawah 1.3650 akan memberikan singnal bearish.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1.3600 – 1.3720

GBP/USD
Sterling diperkirakan kembali bergerak netral hari ini. Support saat ini ada disekitar 1.6830,  1.6800, 1.6785, dan 1.6730, . Resistance terdekat saat ini disekitar 1.6920, 1.6945 dan 1.6975.
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1.6820 – 1.6950

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini di 102.05, 102.35, dan   102.65, sedangkan support 101.40, 101.10, 100.95-101.00 dan 100.75, Penembusan dan close dibawah 100.70 akan merubah trend jangka pendek menjadi bearish.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 101.20 – 102.10

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini disekitar    0.8990, 0.9020  dan  0.9060, sedangkan support disekitar  0.8890, 0.8855, 0.8805, dan 0.8775.  Penembusan dan close diatas 0.8965 akan merubah trend jangka pendeknya menjadi bullish.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral/Up
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 0.8890 – 0.8980

AUD/USD
Aussie diperkirakan bergerak netral hari ini. Resistance disekitar 0.9275, 0.9315, 0.9345, dan 0.9370,  sedangkan support disekitar 0.9200, 0.9170, dan 0.9135
Major Trend                : Up
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral/Up
 Perkiraan Range        : 0.9200– 0.9300

XAU/USD
Gold diperkirakan masih bergerak netral hari ini. Resistance saat ini  1298, 1300-01, 1306, 1309, dan 1314,  sedangkan support disekitar 1289, 1285, 1281, dan 1277. Daily Chart terlihat membentuk formasi Descending Triangle dgn breakout point di 1275-77.
Major Trend                : Netral
Medium Trend            : Netral
Minor Trend                : Netral
Perkiraan Range         : 1282- 1302