11 Maret 2015

Market Review
-          Euro anjlok kebawah level 1.0800 terhadap dolar untuk yg pertama kalinya dalam 12 tahun pada hari Selasa, tertekan oleh penguatan dolar sehingga mendekati level paritas, dimana level ini diluar prediksi para analis perbankan setidaknya sampai tahun depan.
-          Emas mencatat level penutupan terendah dalam hampir empat bulan terakhir, seiring penguatan dolar terhadap serangkaian mata uang lainnya ke level tertinggi dalam 12 tahun terakhir, dengan prediksi kenaikan suku bunga AS pada pertengahan tahun ini.   
-          Yen kembali mencetak pelemahan terbesar dalam 7 tahun terhadap dolar oleh penguatan dolar secara meluas dan adanya resiko penambahan stimulus Jepang.
Fokus Market Minggu ini ; Data2 Fundamental Ekonomi.
Major data hari ini: Manufacturing Productions, UK.

Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan masih bearish hari ini. Resistance saat ini di sekitar   1.0730, 1.0765 1.0800.  Support disekitar 1.0640 1.0585, 1.0550 (psy).
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral/Down
Minor Trend                : Down
Perkiraan Range         : 1.0620 - 1.0750
Rekomendari: Sell di 1.0730, stop diatas 1.0780 target 1.0630.

GBP/USD
Sterling diperkirakan berkonsolidasi sebelum melanjutkan trend bearishnya.    Support saat ini ada disekitar, 1.5030, 1.4985, 1.4950. Resistance terdekat saat ini disekitar 1.5100, 1.5135, 1.5165.  
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Down
Perkiraan Range         : 1.5000 - 1.5130
Rekomendasi:. Sell disekitar 1.5110 stop diatas 1.5160, target 1.5010.

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan berkonsolidasi sebelum melanjutkan penguatannya. Support terdekat 120.90 120.60, 120.25. Resistance disekitar 121.65, 122.00-15, 122.65.
Major Trend                : UP
Medium Trend            : Neutral/Up
Minor Trend                : Up
Perkiraan Range         : 120.70 – 121.90
Rekomendasi: Buy disekitar 121.00 stop dibawah 120.60, target 121.80.

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan masih bullish hari ini. Resistance saat ini disekitar  1.0030, 1.0075, 1.0105, sedangkan support disekitar 0.9960, 0.9920,  0.9875.  
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Up
Minor Trend                : Up
Perkiraan Range         : 0.9940- 1.0050
Rekomendasi: Buy disekitar 0.9955 stop dibawah 0.9915, target 1.0040.

AUD/USD
Aussie diperkirakan bergerak netral cenderung bearish hari ini.  Resistance disekitar 0.7645, 0.7680, 0.7715,  sedangkan support disekitar 0.7560-70, 0.7505, 0.7475.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral/Down
Perkiraan Range         : 0.7560 – 0.7670
Rekomendasi: Sell disekitar 0.7650, stop diatas 0.7690 target 0.7570.  

XAU/USD
Gold diperkirakan masih berkonsolidasi sebelum melanjutkan pelemahannya. Resistance saat ini di 1170, 1175, 1182, sedangkan support disekitar 1158, 1154, 1150.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral/Down
Minor Trend                : Down
Perkiraan Range         : 1152 – 1172
Rekomendasi:  Sell disekitar 1168 stop diatas 1174, target 1155.

No comments:

Post a Comment