07 April 2015

Market Review
-          Dolar menguat terhadap hampir semua mata uang lainnya dan mengakhiri pelemahan selama empat hari sebelumnya, ditengah perdagangan yang sepi dengan voume yg relatif kecil oleh liburnya sebagian pasar Eropa dalam rangka Easter Monday, terdukung oleh data PMI sektor jasa yang sesuai dengan perkiraan para ekonom.  
-          Emas ditutup tidak banyak berubah dibandingkan penutupan hari sebelumnya oleh penguatan dolar setelah sempat menguat paska data PMI sektor jasa yang mengalami penurunan dari bulan sebelumnya namun sesuai dengan perkiraan pasar..
Fokus Market Minggu ini ; Data2 Fundamental Ekonomi.
Major data hari ini: Services PMI, UK; PPI, EU.

Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan netral hari ini. Resistance saat ini di sekitar  1.0990,  1.1035, 1.1085.  Support disekitar 1.0900, 1.0860, 1.0800.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 1.0870 - 1.1000
Rekomendari:. Sell disekitar 1.0980 stop diatas 1.1030, target 1.0880. Atau Buy disekitar 1.0890, stop dibawah 1.0840 target 1.0990

GBP/USD
Sterling diperkirakan masih  berkonsolidasi hari ini.  Support saat ini ada disekitar  1.4870,  1.4840, 1.4810. Resistance terdekat saat ini disekitar 1.4945, 1.4995, 1.5040.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 1.4830 - 1.4960
Rekomendasi:. Sell disekitar 1.4940 stop diatas 1.4990, target 1.4850, Atau Buy disekitar 1.4850, stop dibawah 1.4800, target 1.4950.

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan masih berkonsolidasi hari ini. Support terdekat di 119.40, 119.15, 118.70. Resistance disekitar 119.90, 120.30,  120.60.
Major Trend                : Neutral/UP
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 119.00 – 120.20
Rekomendasi: Buy disekitar 119.20 stop dibawah 118.80, target 120.10.

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan netral hari ini. Resistance saat ini disekitar  0.9605, 0.9650, 0.9685, sedangkan support disekitar 0.9535, 0.9490, 0.9450.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 0.9500- 0.9620
Rekomendasi: Buy disekitar 0.9520 stop dibawah 0.9475, target 0.9610.

AUD/USD
Aussie diperkirakan bergerak netral hari ini.  Resistance disekitar 0.7665, 0.7695, 0.7745, sedangkan support disekitar 0.7570, 0.7535, 0.7500.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 0.7540 – 0.7660
Rekomendasi: Sell disekitar 0.7640, stop diatas 0.7685 target 0.7550.  

XAU/USD
Gold diperkirakan berkonsolidasi hari ini. Resistance saat ini di 1218, 1223, 1227,  sedangkan support disekitar 1208, 1202, 1195.
Major Trend                : Netral/Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 1200 – 1220
Rekomendasi:  Sell disekitar 1217 stop diatas 1223 target 1205. Atau Buy disekitar 1203 stop dibawah 1197, target 1218.

No comments:

Post a Comment