01 Oktober 2015

Market Review
-          Euro melemah pada hari Rabu setelah data inflasi menunjukkan zona Eropa mengalami deflasi pada bulan September. Data CPI turun 0.1% pada bulan September, lebih buruk dari perkiraan dan jauh dari target ECB pada level 2%.
-          Dolar mendapatkan dukungan dari data ketenaga kerjaan sector swasta yang menambah 200 ribu jumlah pekerja pada bulan September,  dan menunjukkan kokohnya sector tenaga kerja untuk menghadapi rencana kenaikan suku bunga the Fed.
-          Emas mencatat penurunan kuartalan terburuk dalam setahun, tertekan oleh data ADP yang menunjukkan penambahan tenaga kerja yg melebihi perkiraan , dan investor mulai mengantisipasi kenaikan suku buna AS.
Fokus Market Minggu ini ; Data2 Fundamental Ekonomi
Major data hari ini : Manufacturing PMI, GB; Jobless Claims & ISM Manufacturing PMI, AS.

Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan bergerak netral hari ini. Resistance saat ini di sekitar  1.1195, 1.1230, 1.1265. Support disekitar 1.1125, 1.1090, 1.1055.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 1.1085 - 1.1215
Rekomendari: Sell disekitar 1.1200 stop diatas 1.1250, target 1.1100.

GBP/USD
Sterling diperkirakan masih bergerak netral cenderung bearish hari ini.  Support saat ini ada disekitar   1.5090, 1.5060, 1.5025.  Resistance terdekat saat ini disekitar 1.5170, 1.5210, 1.5260.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral/Down
Minor Trend                : Neutral/Down
Perkiraan Range         : 1.5050 - 1.5180
Rekomendasi: Sell disekitar 1.5160 stop diatas 1.5210, target 1.5060.

USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan bergerak netral hari ini. Support terdekat di 119.90,  119.60, 119.20.   Resistance disekitar  120.60-65, 121.00, 121.30.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 119.75 - 120.95
Rekomendasi: Buy disekitar 119.95, stop dibawah 119.50, target 120.85. Atau Sell disekitar 120.85 stop diatas 121.30, target 119.95.

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan bergerak netral hari ini. Resistance saat ini disekitar , 0.9775-80, 0.9815, 0.9845, sedangkan support disekitar 0.9715-20, 0.9670, 0.9625.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 0.9710- 0.9820
Rekomendasi: Buy disekitar 0.9725 stop dibawah 0.9685, target 0.9805.

AUD/USD
Aussie diperkirakan bergerak netral hari ini.  Resistance disekitar 0.7070, 0.7095, 0.7125,  sedangkan support disekitar 0.7005, 0.6970, 0.6940.
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 0.6970– 0.7080
Rekomendasi: Sell disekitar 0.7065 stop diatas 0.7105, target 0.6985

XAU/USD
Emas diperkirakan bergerak netral cenderung bearish hari ini. Resistance saat ini di  1121, 1125, 1129, sedangkan support disekitar 1110, 1106, 1103.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral/Down
Perkiraan Range         : 1107– 1122

Rekomendasi: Sell disekitar 1120 stop diatas 1125, target 1108. 

No comments:

Post a Comment