15 Januari 2016

Market Review
-          Sterling tidak banyak berubah dan diperdagangkan disekitar level terendahnya dalam 5 ½ tahun paska pernyataan yg dinilai tidak terlalu dovish dari pejabat BOE, yang mengatakan bahwa proyeksi inflasi tahun ini tampak terlalu optimis, sebagian besar disebabkan oleh turunnya harga minyak mentah .
-          Euro memgangkas sebagian besar penguatan sebelumnya setelah dirilisnya minute pertemuan ECB Desember lalu yang menunjukkan bahwa sejumlah pejabat menginginkan pelonggaran moneter lebih dalam lagi.
-          Emas melemah dan memcatatkan penurunan harian terbesar sejak Desember lalu, tertekan oleh penguatan dolar dan rally pada bursa saham.
Fokus Market Minggu ini ; Data2 Fundamental, ECOFIN Meeting.
Major data hari ini : Retail Sales, PPI & Prelim. UoM Consumer Sentiment, AS.

Technical Analysis
EUR/USD
Euro diperkirakan bergerak netral hari ini.  Resistance saat ini di sekitar   1.0910, 1.0940, 1.0970.  Support disekitar 1.0835, 1.0805, 1.0770.
Major Trend                : Neutral/Down
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 1.0800 - 1.0920
Rekomendasi: Sell disekitar 1.0900 stop diatas 1.0945, target 1.0810. Atau Buy disekitar 1.0815 stop dibawah 1.0770, target 1.0900.

GBP/USD
Sterling diperkirakan masih bergerak netral hari ini.  Support saat ini ada disekitar  1.4380, 1.4350, 1.4315-20.  Resistance terdekat saat ini disekitar 1.4445, 1.4475, 1.4515.  
Major Trend                : Down
Medium Trend            : Down
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 1.4350 - 1.4460
Rekomendasi: Sell disekitar 1.4445 stop diatas 1.4490, target 1.4360. Atau Buy disekitar 1.4365 stop dibawah 1.4320, target 1.4450.



USD/JPY
Dlr/yen diperkirakan bergerak netral hari ini. Support terdekat di 117.60, 117.20, 116.70-80. Resistance disekitar 118.35, 118.75-80, 119.15.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral/Down
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 117.45 - 118.55
Rekomendasi: Buy disekitar 117.60 stop dibawah 117.10, target 118.45.

USD/CHF
Dlr/chf diperkirakan bergerak netral hari ini. Resistance saat ini disekitar  1.0070, 1.0095, 1.0120,  sedangkan support disekitar 1.0000-10, 0.9965, 0.9925.
Major Trend                : Neutral/Up
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 0.9990 - 1.0090
Rekomendasi: Buy disekitar 1.0005 stop dibawah 0.9965 target 1.0080. Atau Sell disekitar 1.0075 stop diatas 1.0120, target 1.0000.

AUD/USD
Aussie diperkirakan bergerak netral hari ini.  Resistance disekitar 0.7000, 0.7040, 0.7065,  sedangkan support disekitar 0.6940, 0.6910, 0.6875.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral/Down
Minor Trend                : Neutral
Perkiraan Range         : 0.6910 - 0.7010
Rekomendasi: Buy disekitar 0.6925 stop dibawah 0.6885, target 0.7000. Atau Sell disekitar 0.7000, stop diatas 0.7040, target 0.6920.

XAU/USD
Emas diperkirakan masih bergerak netral cenderung bearish hari ini. Resistance saat ini di 1083, 1088, 1093 sedangkan support disekitar  1076, 1071, 1067.
Major Trend                : Neutral
Medium Trend            : Neutral
Minor Trend                : Neutral/Down
Perkiraan Range         : 1071 – 1087

Rekomendasi: Sell disekitar 1084 stop diatas 1090, target 1073. 

No comments:

Post a Comment